Langsung ke konten utama

CARA MENGETIK MENGGUNAKAN 10 JARI

Hai kawan, disini saya akan membagikan tips & trick bagaimana cara mengetik menggunakan 10 jari agar cepat lancar. Manfaatnya apa sih? Manfaatnya yang pertama kita tidak perlu melihat keyboard lagi ketika mengetik di laptop/komputer, kedua kita dapat mengurangi waktu ketika mengetik yang mungkin menurut beberapa orang membosankan, ketiga bisa untuk dijadikan portopolio kelebihan kita untuk memasuki dunia kerja ataupun perkuliahan. Yuk! Langsung aja ke isi dari artikel ini.

1. INGAT! KUNCI MENGETIK 10 JARI ADA DI HURUF F & J
    Buka Keyboard kamu! sekarang raba pada huruf F dan J, sudah? kamu akan menemukan benjolan kecil pada 2 huruf tersebut. 2 huruf tersebut merupakan patokan dalam mengetik 10 jari. Letakkan telunjuk tangan kanan pada huruf dan telunjuk tangan kiri kalian pada huruf J.

2. RED ZONE (JARI TELUNJUK)
    Jari telunjuk kanan berfungsi untuk : Y, U, H, J, N, M, 6, 7
      Jari telunjuk kiri berfungsi untuk : R, T, F, G, V, B, 4, 5
*lihat petunjuk pada gambar diatas

3. YELLOW ZONE (JARI TENGAH)
    Jari tengah kanan berfungsi untuk : I, K, tanda koma, 8
      Jari tengah kiri berfungsi untuk : E, D, C, 3
*lihat petunjuk pada gambar diatas

4. BLUE ZONE (JARI MANIS)
      Jari manis kanan berfungsi untuk : O, L, 9, tanda titik, ALT GR
      Jari manis kiri berfungsi untuk  : W, S, X,2
*lihat petunjuk pada gambar diatas

5. GREEN ZONE (KELINGKING)
    Kelingking kanan  berfungsi untuk : 0, P, titik dua, tanda tanya, underscore, kurung kurawa dll
      Kelingking kiri  berfungsi untuk : Q, A, Z 1, ALT, caps lock, tab, shift dll
*lihat petunjuk pada gambar diatas

Memang tidak sebentar untuk membiasakan mengetik 10 jari ini tapi jika dibiasakan setiap hari maka akan cepat lancar jika dibarengi dengan tips dari artikel ini, jika kalian ingin meng-test kecepatan mengetik untuk melihat perkembangan mengetik kalian secara online silahkan ke website-website khusus test mengetik, seperti 10fastfingers.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

KENALI APA SAJA YANG ADA DI MS. WORD

Workspace = Workspace adalah bagian yang menampilkan tulisan yang dibuat dan yang akan di print. Workspace lebih dikenal dengan sebutan lembar kerja. Ribbon = Ribbon adalah bagian yang memuat menu-menu utama Microsoft Word berisi tombol-tombol perintah dengan fungsinya. Ribbon Microsoft Word umumnya memuat 9 menu utama yaitu: >Menu File Menu File merupakan menu yang berisi tombol perintah manajemen file. >Menu Home Menu Home merupakan menu yang berisi tombol perintah dasar pengeditan dokumen seperti font, margin, perataan, dan lainnya. >Menu Insert Menu Insert merupakan menu yang berisi tombol perintah untuk menyisipkan data baik foto, video, dan lainnya. >Menu Design Menu Design merupakan menu yang berisi tombol perintah untuk melakukan desain lembar kerja, seperti border atau bingkai dan lainnya. >Menu Layout Menu Layout merupakan menu yang berisi tombol perintah untuk mengatur format kertas dan tulisan, seperti ukuran kertas, kolom, dan lainnya. >Me

MACAM-MACAM MICROSOFT OFFICE DAN FUNGSINYA

Buat kawan-kawan yang belum tahu fungsi dan pengertian macam-macam Microsoft Office, hanya tau Ms. Word, Excel dan ppt saja mungkin wajib tahu pengertian dan fungsinya dibawah ini. Mengapa? Karena Microsoft office ini akan sangat sering kita gunakan di dunia perkuliahan (pendidikan) ataupun dunia kerja. Lets Check This out! 1. Microsoft Word Microsoft Word atau Ms Office Word merupakan perangkat lunak atau program pengolah kata andalah Microsoft. Program ini diterbitkan pertama kali pada tahun 1983 sebagai Multi Tool Word untuk Xenix. Selanjutnya beberapa versi lain juga dikembangkan untuk digunakan di  sistem operasi  lainnya. Setelah jadi bagian Ms Office System 2003 dan 2007, program ini dinamai dengan Ms Office Word. Sementara itu di Ms Office 2013, namanya menjadi Word. 2. Microsoft Excel Ini adalah program aplikasi lembar kerja yang dibuat oleh Microsoft Corporation untuk Ms Windows dan Mac OS. Program pengolah angka ini dilengkapi fitur kalkulasi dan pembuatan grafik